Tabik Pun ðŸ™
.
.
Pada hari ini Senin, tanggal 19 Agustus Tahun 2020, Dewan Juri Lomba Anugerah Inovasi Daerah Provinsi (yang terdiri dari 9 orang) melakukan Evaluasi hasil seleksi site visit dan lolos ke tahap Final (Presentasi) dengan jumlah peserta sebanyak 18 peserta :
a. Kategori Umum (6 Peserta)
b. Kategori Peneliti (6 Peserta)
c. Kategori Pelajar (6 Peserta)
✓ Nomor urut bukan merupakan ranking hasil penilaian lomba evaluasi seleksi naskah.
✓ Dewan juri akan melakukan evaluasi Final (Presentasi) ke seluruh peserta yang lolos
tahap seleksi Site Visit.
✓ Jadwal presentasi Final akan ditentukan oleh Panitia dan diinformasikan kepada masing-masing peserta melalui email dan juga telepon.
Demikian berita acara ini dibuat dengan penuh rasa tanggung jawab, untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.
âž–âž–âž–âž–âž–âž–âž–âž–âž–âž–âž–âž–âž–âž–âž–âž–âž–
#balitbangdaprovlampung #pemprovlampung
#gubernurlampung #arinal_djunaidi #noenia_ch #arinalnunik #ProvinsiLampungBerjaya #RakyatLampungBerjaya #lampungthetreasureofsumatra #waykanan #lampungbarat #pesisirbarat #lampungutara #tulangbawang #tulangbawangbarat #mesuji #lampungtengah #lampungselatan #tanggamus #pringsewu #pesawaran #lampungtimur #kotametro #bandarlampung